Home / Berita Daerah (page 6)

Category Archives: Berita Daerah

Feed Subscription

Nurhayati: Penurunan Stunting Harus Dimulai dari “Pabriknya”

Nurhayati: Penurunan <em>Stunting</em> Harus Dimulai dari “Pabriknya”

TASIKMALAYA | WARTAKENCANA.COM Salah satu upaya penurunan stunting harus dilakukan dari “pabriknya”, yakni dimulai dari calon ibu dan calon ayah. Artinya generasi muda yang sudah siap menikah harus diberi pemahaman tentang stunting, sebelum mereka menikah dan mempunyai anak. Anggota DPR ...

Read More »

Linda Megawati Sarankan Hindari Asap Rokok untuk Cegah Stunting

<strong>Linda Megawati Sarankan Hindari Asap Rokok untuk Cegah Stunting</strong>

TASIKMALAYA | WARTAKENCANA.COM Anggota Komisi IX Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Linda Megawati mengajak masyarakat menghindari asap rokok untuk mencegah stunting. Linda mengungkapkan hal itu saat sosialisasi percepatan penurunan stunting di Panorama Lembah Gunung Kujang, Subang, pada Senin ...

Read More »

Herman Khaeron: 1000 HPK Kunci Penanganan Stunting

Herman Khaeron: 1000 HPK Kunci Penanganan Stunting

CIREBON | WARTAKENCANA.COM Stunting merupakan persoalan nasional. Penanganannya tidak bisa hanya bisa dilakukan masing-masing sektor, namun harus dilakukan kolaborasi dengan berbagai pihak. “Baik upaya pencegahannya maupun penanganannya yang sudah ada diperlukan kolaborasi, agar persoalan negeri ini bisa teratasi,” kata anggota ...

Read More »

Netty Heryawan: Cegah Stunting untuk Cegah Bencana Peradaban

Netty Heryawan: Cegah Stunting untuk Cegah Bencana Peradaban

BANDUNG | WARTAKENCANA.COM Anggota Komisi IX Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) Netty Prasetiyani Heryawan mengajak masyarakat untuk bersama-sama mencegah stunting mulai dari hulu. Yakni, sejak sebelum pernikahan dan masa kehamilan. Pencegahan juga dilakukan dengan mengoptimalkan 1000 hari pertama ...

Read More »

Nurhayati Optimistis KB Bisa Cegah Stunting

Nurhayati Optimistis KB Bisa Cegah Stunting

GARUT | WARTAKENCANA.COM Kesertaan keluarga berencana (KB) memiliki hubungan dengan upaya pencegahan stunting. Ini tidak lepas dari tujuan KB untuk mengatur kehamilan pasangan usia subur (PUS), di antaranya mencegah kehamilan pada usia terlalu muda dan jarak kehamilan terlalu dekat. Pengaturan ...

Read More »

Cegah Stunting, Nurhayati Dorong Calon Pengantin Periksa Kesehatan

Cegah Stunting, Nurhayati Dorong Calon Pengantin Periksa Kesehatan

TASIKMALAYA | WARTAKENCANA.COM Anggota Komisi IX DPR RI Nurhayati Effendi kembali menyapa warga Kabupaten Tasikmalaya. Kali ini di Desa Singajaya, Kecamatan Cibalong, sekitar satu jam perjalanan dari pusat kota Tasikmalaya. Mengusung tema percepatan penurunan stunting di wilayah khusus, Nurhayati hadir ...

Read More »

Nurhayati Effendi: Sosialisasi Stunting Perlu Tindak Lanjut Nyata

Nurhayati Effendi: Sosialisasi Stunting Perlu Tindak Lanjut Nyata

GARUT | WARTAKENCANA.COM Dalam rangka membantu pemerintah dalam penurunan angka stunting, anggota Komisi IX DPR RI Nurhayati Effendi menyelenggarakan sosialisasi program percepatan penurunan stunting di halaman Desa Simpen Kaler, Kecamatan Balubur Limbangan, Kabupaten Garut, Jawa Barat, pada Senin 25 Juli ...

Read More »

Linda Megawati: Cegah Stunting untuk Masa Depan Subang

Linda Megawati: Cegah Stunting untuk Masa Depan Subang

SUBANG | WARTAKENCANA.COM Aggota Komisi IX DPR RI Linda Megawati mengungkapkan bahwa keluarga hebat dimulai dari anak yang sehat. Sejalan dengan itu, nasib masa depan Kabupaten Subang sesunguhnya bergantung pada anak-anak dan remaja saat ini. Jika sudah begitu, maka kesehatan ...

Read More »

Tim Penilai Apresiasi Kinerja Kota Cimahi Dalam Penanganan Stunting

Tim Penilai Apresiasi Kinerja Kota Cimahi Dalam Penanganan Stunting

CIMAHI | WARTAKENCANA.COM Tim Penilai Kinerja Penurunan Stunting Provinsi Jawa Barat mengapresiasi kinerja Pemerintah Kota Cimahi dalam pelaksanaan delapan aksi konvergensi penurunan stunting sepanjang 2021. Kota berpenduduk 607.811 jiwa tersebut dianggap berhasil membangun harmoni dalam penanganan stunting secara terintegrasi melalui ...

Read More »
Scroll To Top